Cara Atur Uang THR agar Tidak Habis Pasca Hari Raya

uang THR

Sebagai karyawan atau pekerja yang bekerja di suatu perusahaan, tentu satu hal yang bisa membuat senang saat menjelang perayaan hari raya agama, seperti Idul Fitri adalah memperoleh waktu libur yang bisa kita gunakan untuk berkumpul bersama keluarga atau mudik pulang ke kampung halaman. Selain itu, perasaan senang juga kita rasakan manakala pihak perusahaan akan membagikan … Read more

3 Faktor Penyebab Anda Digaji Murah

gaji murah

Gaji menjadi bagian yang dipertimbangkan dalam perekrutan atau mengajukan lamaran pekerjaan di sebuah perusahaan. Besar kecilnya gaji seseorang ditentukan oleh beragam faktor, misalnya resiko pekerjaan, tanggung jawab yang diemban, tingkat keahlian, dan lain sebagainya. Sebagai seorang karyawan tentu akan menjadi sebuah persoalan tersendiri bila ternyata bos anda tidak membayar sesuai dengan harapan anda. Lalu mengapakah … Read more

3 Sumber Pendapatan yang Wajib Dioptimalisasi

optimalisasi pendapatan

Uang dan keuntungan yang diperoleh seseorang yang terkait dengan uang adalah makna dari pendapatan atau penghasilan. Pendapatan tersebut digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup, baik primer, sekunder, hingga kebutuhan terhadap barang mewah. Bagi anda yang sudah berkeluarga, tentu pendapatan yang anda peroleh diutamakan untuk memenuhi kebutuhan keluarga. Pendapatan yang berhasil dikumpulkan tiap bulannya harus dikelola secara … Read more

Ini Cara Atur Gaji agar Bebas Masalah Finansial

atur gaji

Akhir bulan sering kali menjadi masa yang penuh kesulitan bagi para pekerja yang memiliki gaji bulanan. Mengapa demikian? Hal ini tentu tidak lain disebabkan karena stok gaji bulanan sudah terlebih dahulu habis sebelum tanggal gajian tiba, sementara kebutuhan hidup masih harus memerlukan pengeluaran keuangan yang banyak. Untuk menghindari kondisi tersebut, satu hal yang bisa kita … Read more

5 Trik Bisa Menabung dengan Gaji Pas-pasan

cara menabung penghasilan

Banyak orang yang menyatakan sulit untuk menabung dengan gaji yang pas-pasan. Anggapan ini tidak selamanya benar dan juga tidak selalu salah. Jika anda mendapatkan gaji yang pas-pasan, anda sebenarnya anda bisa melakukan kegiatan investasi (menabung), asal bisa disiplin menerapkan pembagian keuangan anda. Berikut ini disajikan tips sederhana dalam mengupayakan kegiatan menabung secara rutin tiap bulannya, … Read more

5 Pekerjaan Idaman – Gaji Tinggi, Nggak Bikin Stres

gaji tinggi

Secara logika, pendapatan yang diperoleh seorang pekerja harus berbanding lurus dengan risiko yang dihadapinya serta kesulitan dalam melakukan pekerjaan tersebut. Sehingga dapat disimpulkan bahwa gaji yang tinggi dan tingkat kestresan pekerjaan akan selalu berjalan beriringan. Artinya, semakin berat beban pekerjaan yang dipikul oleh seorang pekerja akan menghasilkan pendapatan yang lebih tinggi. Namun ternyata, ada beberapa … Read more

Cara Menentukan Jumlah Gaji Karyawan, Inilah Skema Upahnya

gaji karyawan

Bagaimana cara menentukan besaran gaji untuk para karyawan anda agar terkesan adil dan tepat sasaran? Apa saja jenis skema penggajian karyawan? Gaji adalah imbalan atau upah yang berhak diterima seseorang yang telah bekerja pada suatu perusahaan dalam periode tertentu (umumnya setiap 1 bulan kalender). Sebuah perusahaan yang memiliki karyawan lebih dari satu, harus bisa memberikan … Read more

19 Pekerjaan di AS Bergaji Tinggi Tanpa Perlu Gelar Sarjana

teknisi kimia

Di Amerika Serikat, ada beberapa jenis profesi yang memiliki bayaran tinggi, namun tak harus mewajibkan syarat kualifikasi pendidikan strata satu. Cukup dengan gelar diploma 2 (dua tahun), Anda bisa berpeluang untuk mendapatkan pekerjaan bergengsi dengan gaji tinggi. Berikut adalah daftar pekerjaan yang bisa Anda dapatkan dengan pelatihan paling hanya dua tahun. Banyak perusahaan cenderung membayar … Read more

Profil 20 Artis dan Atlet Miliarder Dunia – Kaya Raya

selebritis dunia

Siapa saja artis dan atlet termahal di dunia saat ini? Seberapa besar jumlah kekayaan para artis dan atlet yang tercantum dalam daftar berikut ini? Keahlian dan popularitas seorang artis atau pun atlet olahraga tingkat dunia akan menjadi sumber penghasilan yang melimpah untuk dirinya. Menurut catatan Forbes, daftar selebritis dunia dengan tingkat pendapatan atau bayaran tertinggi … Read more