Poster Infografis Stop Perundungan dan Jenisnya
Hei sobat, masalah perundungan (bullying) menjadi problem serius yang harus ditangani. Nah, infografis di bawah ini menyajikan ajakan untuk bersama-sama mencegah perundungan. Dan dalam mengambil langkah tersebut, Anda mungkin perlu mengenal jenis-jenis perundungan. Jenis-jenis perundungan, seperti yang dipaparkan di atas meliputi perundungan fisik, verbal, pengecualian sosial, penyebaran rumor atau kebohongan, dan perundungan siber. Perundungan fisik … Read more