5 Negara Terbaik Tempat Anak Tumbuh Kembang

tumbuh kembang anak

Membesarkan anak dan balita merupakan pekerjaan dan proses yang menantang. Jika salah mendidik, maka ia bisa tumbuh menjadi seseorang dengan karakter yang tidak bersahabat. Selain kasih sayang dari orang tua, lingkungan tempat anak tumbuh dan berkembang juga berperan penting dalam membentuk sifat, perilaku, dan pandangan hidupnya. Sebuah riset dan penelitian yang diterbitkan oleh US News … Read more

Menabak Sifat dan Karakter Anak Berdasar Jam Kelahirannya

kepribadian anak anak

Tahukah Anda, waktu kelahiran bayi bisa berdampak pada kepribadiannya sampai ia dewasa. Ilmu astrologi mengatakan bahwa waktu kelahiran bayi dapat memiliki pengaruh besar pada karakter anak. Mari lihat penjelasan dalam mengetahui watak anak Anda berdasarkan waktu lahirnya. Waktu bayi lahir pada pukul 5-7 pagi (waktu subuh) Bayi yang lahir di rentang waktu ini cenderung menjadi … Read more

10 Ciri dan Karakter Khas Kepribadian Introvert

orang introvert

Apa yang Anda ketahui tentang individu yang introvert? Mungkin Anda berpikir sosok yang anti sosial, pendiam, dan suka menyendiri? Sebenarnya seorang introvert adalah salah satu kepribadian manusia yang ada di muka bumi ini, yang merupakan kebalikan dari ekstrovert. Dibandingkan dengan ekstrovert, kepribadian introverts sering dikaitkan dengan sesuatu yang negatif karena mereka adalah orang-orang yang cenderung … Read more

8 Pertanda dan Makna Di Balik Mimpi Punya Bayi Perempuan

mimpi bayi perempuan

Bermimpi tentang memiliki bayi perempuan melambangkan sebuah ide, atau proses kreatif yang terwujud dalam kehidupan nyata. Mimpi ini adalah tanda positif dari awal yang baru, kemurnian, kemajuan, dan kemakmuran. Mimpi punya anak perempuan juga menyoroti sifat lembut dan rapuh si pemimpi. Ini menunjukkan kepekaan, simpati, kebaikan, empati, dan rasa terima kasih juga. Mimpi bayi atau … Read more

Begini Perbedaan Sifat Karakter antara Anak Pertama, Kedua & Ketiga

saudara banyak

Apakah Anda memiliki saudara kandung? Apakah Anda terlahir sebagai anak pertama, kedua, kelima, atau lainnya? Jika ya, apakah Anda pernah menyadari persamaan dan perbedaan sifat dan karakter dari saudara-saudara Anda? Teori Urutan Kelahiran sebagai Pembentuk Kepribadian Pada tahun 1999, seorang peneliti dari University of California bernama Frank J. Sulloway mulai meneliti apakah urutan kelahiran seseorang … Read more