45 Pantun Pramuka untuk SD, SMP, SMA, Hiburan Kemah

pantun pramuka

Pramuka yang merupakan akronim dari Praja Muda Karana merupakan organisasi atau gerakan kepanduan. Kata Praja Muda Karana memiliki makna Orang Muda yang Suka Berkarya. Dalam pramuka, ada banyak kegiatan yang dilaksanakan, dengan tujuan untuk melatih kedisiplinan, kemandiran, dan menumbuhkan jiwa pantang menyerah. Di sela-sela kegiatan pembelajaran kemandirian tersebut, juga kerap diselipkan hal-hal yang terkait dengan … Read more