20 Pantun Pohon ~ Tanam Sejuta dan Jaga Kelestariannya

pantun pohon

Pepohonan adalah sumber kehidupan dan nafas dunia. Setiap tanggal 10 Januari, kita selalu memperingati hari Gerakan Satu Juta Pohon Sedunia. Ini adalah salah satu langkah meningkatkan kesadaran umat manusia tentang pentingnya menjaga kelestarian alam dan lingkungan hidup. Pantun dengan tema ‘pohon’ yang disajikan dalam artikel ini merupakan sarana edukasi dalam meningkatkan pendidikan kesadaran terhadap kelestarian … Read more

20 Pantun Tanaman – Menjaga Kelestarian Tumbuh-tumbuhan

pantun tanaman tumbuhan

Tumbuhan atau tanaman memiliki peran yang sangat penting dalam kehidupan manusia dan lingkungan. Iklim yang hangat, serta penyerapan karbon dioksida merupakan fungsi kehadiran tanaman yang sangat vital bagi manusia. Tanaman merupakan sumber makanan utama bagi manusia dan hewan. Selain itu, juga memiliki peran dalam mengendalikan erosi tanah, menjaga kualitas air, dan menyediakan habitat bagi berbagai … Read more