5 Perusahaan Terfavorit bagi Pekerja dengan Fasilitas Wah

perusahaan google

Apakah anda seorang yang bekerja di suatu perusahaan? Jika ya, mengapa anda memilih bergabung ke perusahaan tersebut? Mungkin jawabannya karena gaji, dekat dengan rumah, perusahaan besar, bos yang baik, atau ada alasan khusus. Lalu, perusahaan mana saja yang menjadi favorit pekerja? Memang, ada beragam faktor yang dipertimbangkan oleh setiap orang dalam mengajukan lamaran pekerjaan ke … Read more

Apakah 10 Bisnis Kecil Ini Menguntungkan di Tahun 2021?

bisnis percetakan

Apa saja peluang bisnis yang prospektif dan menguntungkan di tahun ini? Kiat-kiat apa saja yang perlu diterapkan untuk sukses dalam bisnis kecil di tahun ini? Untuk menemukan jawaban tersebut, kita sebaiknya melihat kembali tren bisnis yang telah terjadi di tahun 2020 lalu, serta melakukan analisa dan prediksi kondisi ekonomi global dan lokal di tahun mendatang. … Read more

7 Tips Utama Meningkatkan Bisnis dengan Media Sosial

media sosial bisnis

Kehadiran media sosial yang kuat yang dapat memandu bisnis Anda berjalan dengan baik di pasar yang kompetitif saat ini. Inilah mengapa platform media sosial sama pentingnya dengan strategi-strategi bisnis yang lain. Dengan ribuan bisnis yang memperluas jangkauan mereka ke dunia online, maka tidak diragukan lagi persaingan semakin tinggi saat ini. Oleh karena itu, penting untuk … Read more

Hindari 6 Kesalahan Ini dalam Membangun Usaha

merintis usaha

Untuk bisnis startup, mungkin mereka akan menghadapi masalah bagaimana membangun audiens di antara target pelanggan untuk bisnis yang mereka jalankan. Berbagai upaya telah dilakukan untuk meningkatkan penjualan dan beberapa telah menerapkan teknik pemasaran yang mereka pelajari ke dalam bisnis mereka tetapi gagal. Kenapa? Mungkin itu yang Anda tanyakan pada diri Anda sendiri. Namun, jangan pernah … Read more

10 Perusahaan Terbaik untuk Bekerja dan Meniti Karir

karyawan bekerja

Prosek bisnis dan ekonomi di tahun ini dihantam oleh badai pandemi Covid-19 yang merongrong hampir semua negara di dunia. Akibatnya banyak perusahaan yang gulung tikar, dan jutaan karyawan harus rela kehilangan pekerjaannya. Bagi yang masih mampu bertahan, periode ini adalah masa-masa yang sulit, tidak hanya bagi para pekerja, tetapi juga bagi perusahaan. Namun, beberapa pelaku … Read more

10 Usaha Sampingan Paling Fleksibel, Modal 500 Ribu

bisnis sampingan agen asuransi

Apa saja jenis bisnis sampingan yang bisa dijalankan dengan fleksibel dengan modal di bawah 1 jutaan rupiah? Bagaimana caranya agar sukses menjalankan usaha kecil tersebut? Bagi sebagian orang, gaji dan sejumlah penghasilan lain yang diperoleh tiap bulannya ternyata dipandang belum cukup untuk membeli kebutuhan sekunder atau untuk investasi masa depan. Oleh karena itu, mereka berupaya … Read more

Aneka Waralaba Murah Modal < Rp 10 Juta

waralaba murah modal 10 juta

Apa saja paket kemitraan waralaba yang bisa dijalankan dengan harga murah? Apa saja syarat dan besaran modal awal yang diperlukan? Paket usaha waralaba murah meriah merupakan solusi bisnis bagi anda yang ingin mencoba berwirausaha dengan modal terbatas, yakni umumnya sekitar 5 jutaan rupiah atau di bawah 10 juta rupiah. Keterbatasan modal yang kita miliki tentu menyebabkan … Read more

10 Waralaba Unik dengan Produk Inovatif

waralaba unik

Apa saja paket kemitraan waralaba yang menawarkan produk bisnis yang terkesan aneh dan unik? Seperti apa gambaran keunikan franchise tersebut? Bagi para pemula yang ingin mencoba berbisnis dengan cara yang lebih praktis, maka model usaha waralaba menjadi solusinya. Bisnis kemitraan waralaba memang menjadi pilihan favorit bagi mereka yang belum memiliki banyak ilmu atau pengalaman dalam … Read more

10 Merek Perusahaan Farmasi Paling Mahal di Dunia

merek farmasi

Perusahaan farmasi dan biotek mulai menjadi fokus dalam beberapa bulan terakhir. Lusinan perusahaan di seluruh dunia sedang mengembangkan obat-obatan dan vaksin untuk mengobati beragam penyakit yang disebabkan oleh bakteri atau virus, termasuk juga virus corona. Bahkan, beberapa perusahaan farmasi telah melihat harga saham mereka berlipat ganda dalam beberapa bulan. Tetapi tidak semua perusahaan di sektor … Read more