35 Nama Hewan Berawalan Huruf M (Bahasa Inggris)


nama hewan huruf m

Apa nama hewan yang huruf depannya berawalan dengan huruf M? Tentu, ada sejumlah nama binatang yang diawali dengan huruf M, misalnya Macan dan Monyet. Nah, kali ini kami sajikan daftar nama hewan yang dimulai dengan huruf M dalam bahasa Inggris.

1. Macaroni Penguin (Penguin Macaroni)
2. Macaw (Burung Macaw)
3. Magellanic Penguin (Penguin Magellanik)
4. Magpie (Burung Gagak)
5. Maine Coon (Maine Coon)

6. Malayan Civet (Musang Malaya)
7. Malayan Tiger (Harimau Malaya)
8. Maltese (Maltese)
9. Manatee (Manatee)
10. Mandrill (Mandrill)

11. Manta Ray (Pari Manta)
12. Marine Toad (Kodok Laut)
13. Markhor (Markhor)
14. Marsh Frog (Katak Rawah)
15. Masked Palm Civet (Musang Berkedok)

16. Mastiff (Mastiff)
17. Mayfly (Mayfly)
18. Meerkat (Meerkat)
19. Millipede (Lipan)
20. Minke Whale (Paus Minke)

21. Mole (Tikus Tanah)
22. Molly (Molly)
23. Mongoose (Mongoose)
24. Mongrel (Mongrel)
25. Monitor Lizard (Kadal Monitor)

26. Monkey (Monyet)
27. Monte Iberia Eleuth (Monte Iberia Eleuth)
28. Moorhen (Ayam Air)
29. Moose (Rusa Besar)
30. Moray Eel (Belut Moray)

31. Moth (Ngengat)
32. Mountain Gorilla (Gorila Pegunungan)
33. Mountain Lion (Singa Gunung)
34. Mouse (Tikus)
35. Mule (Keledai Kuda)


Tinggalkan komentar