50 Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2024

ucapan selamat tahun baru imlek 2020

Selamat Tahun Baru Imlek 2575, Gong Xi Fa Cai..!!!(Semoga Anda mendapat kemakmuran)Memasuki tanggal 10 Februari 2024, warga Tionghoa dan umat Konghucu merayakan pergantian tahun, dimana pada tanggal ini dalam perhitungan kalender Cina merupakan tahun baru yang ke 2575, dan dikenal sebagai Tahun Macan. Tahun baru Cina yang di Indonesia dikenal sebagai Tahun Baru Imlek merupakan … Read more

3 Teori Orang Cina Kuno Tidur dengan Bantal Keras

budaya orang cina

Mungkin Anda yang suka nonton film China klasik pernah menyaksikan fragmen yang memperlihatkan adegan tidur menggunakan bantal yang berbentuk kayu. Dari adegan itu, kita bisa memperoleh gambaran kehidupan masyarakat Tionghoa di zaman dinasti kerajaan. Mereka tidur di atas bantal yang keras, yang terbuat dari rotan, bambu, gelas porselen, atau pun potongan kayu. Sebagai pusat produsen … Read more

Orang Cina Ciptakan Garpu, Mengapa Gunakan Sumpit?

sendok garpu cina

Sendok dan garpu merupakan salah satu peralatan makan yang hampir kita gunakan setiap hari. Garpu adalah jenis sendok yang didesain berbentuk cakar dengan ujung yang agak runcing, cocok untuk tugasnya menusuk-nusuk makanan, sehingga memudahkan kita mengangkat atau memotong makanan. Coba tebak, berapa banyak jumlah cabang/cakar dari sebuah garpu? Yang umum kita temukan adalah ada empat … Read more

7 Rahasia Sukses Pengusaha Cina, Tips Hebat dari Sang Miliarder

pengusaha cina

Jika bicara mengenai bisnis dan kewirausahaan, maka salah satu bangsa yang memiliki keahlian di bidang entrepreneurship dan perdagangan adalah Cina. Apa saja rahasia kesuksesan perniagaan mereka? Orang-orang Cina, termasuk warga perantauan dan keturunan yang sudah menetap di suatu negara dikenal sebagai sosok yang lebih suka bekerja dan mencari rejeki sebagai wirausaha mandiri, meskipun itu harus … Read more